Berikut ini adalah pertanyaan dari arinisilmi12 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
1. Menentukan tema dan amanat yang akan disampaikan 2. Menetapkan sasaran pembaca 3. Merancang peristiwa-peristiwa utama yang akan ditampilkan dalam bentuk skema alur.
Penjelasan:
Narasi adalah teks yang menceritakan suatu kejadian sesuai urutan waktu (kronologis). Artinya, cerita dalam narasi adalah cerita yang runut. Narasi kerap ditemukan dalam tulisan seperti novel, cerpen, naskah drama, hingga karya ilmiah.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh yyridwjsu dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sat, 26 Nov 22