1. Perhatikan puisi berikut ini! DUNIA KINI Karya: Anonim Minggu

Berikut ini adalah pertanyaan dari adithianadeak0 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

1. Perhatikan puisi berikut ini! DUNIA KINI Karya: Anonim Minggu di pagi itu pun mulai merebak Bagaikan daun-daun kering yang berguguran Saat semuanya sudah mulai terlena Semua itu pun akan berubah Dan ada pula sekelompok manusia yang berencana untuk merubah Yang salah seolah-olah menjadi hal yang biasa Dan yang aneh seolah-olah menjadi terlihat wajar Maka hati-hatilah wahai sayang Itulah keadaan dunia sekarang Majas yang terdapat dalam puisi tersebut adalah majas......a simile. d hiperbola
b personifikasi e Totem pro parte
c metafora
2. Puisi baru merupakan puisi yang
a. rima beraturan
b. bebas dalam penggunaan rima
c. terikat oleh jumlah baris
d. terikat oleh aturan-aturan
e.memiliki jumlah bait yang sama

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Majas sering juga disebut dengan gaya bahasa. Majas atau gaya bahasa yaitu pemanfaatan kekayaan bahasa, pemakaian ragam tertentu. Majas yang digunaka dalam puisi ini adalah C. Metafora

Pembahasan

Penggunaan majas bertujuan untuk memperoleh efek-efek tertentu yang membuat sebuah puisi semakin hidup. Dapat juga dikatakan bahwa majas itu keseluruhan ciri bahasa sekelompok penulis sastra dan cara khas dalam menyampaikan pikiran dan perasaan, baik secara lisan maupun tertulis.

1. Hiperbola : Membesarkan suatu hal / mendramatisir

2. Litotes: Mengecilkan suatu hal / merendahkan diri

3. Metafora: Membuat perumpamaan

4. Ironi: Menyindir dengan kalimat terbalik

5. Personifikasi: Memanusiakan suatu hal

6. Anafora: Pengulangan kata untuk menekankan.

7. Metonimia: Menyebut suatu hal dengan karakter atau merknya.

8. Oksimoron: Menggunakan dua kata yang bertentangan dalam satu kalimat

Pelajari Lebih Lanjut

Pelajari lebih lanjut mengenai materi Majas Puisi pada link berikut ini yomemimo.com/tugas/2072217

#BelajarBersamaBrainly

#SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mzmira dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 27 Jun 23