Berikut ini adalah pertanyaan dari isnabadak pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Hai Mbak, apa kabarmu? Semoga baik- baik aja ya. Keadaanku di Manado juga baik- baik saja. Begini Mbak Tia. Rencana kedatanganku ke Jogja, terpaksa ditunda lagi, berhubung kegiatan di sekolahku sangat padat dan bapak ada tugas mengaudit keuangan sebelas perusahaan. Aku mulai mempersiapkan diri ikut lomba menulis cerpen, jadi meskipun libur aku tetap ke sekolah. [...] Kalimat penutup surat tersebut yang tepat adalah ....a.Sekian dulu surat ini, semoga Mbak Tia bahagia. Terima kasih.
b. Demikian yang dapat saya sampaikan dan terima kasih atas perhatiannya.
c. Harap maklum dan dapat memaafkan segala kekhilafan saya.
d. Sekian dulu suratku ini, semoga Mbak Tia tidak kecewa ya, maafkan adikmu.
b. Demikian yang dapat saya sampaikan dan terima kasih atas perhatiannya.
c. Harap maklum dan dapat memaafkan segala kekhilafan saya.
d. Sekian dulu suratku ini, semoga Mbak Tia tidak kecewa ya, maafkan adikmu.
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
d. Sekian dulu suratku ini, semoga Mbak Tia tidak kecewa ya, maafkan adikmu.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh keyv35407 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 22 May 23