Berikut ini adalah pertanyaan dari sikecillajor9795 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
bertanya dan belajar tiadalah jemu"
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Arti= Jika kita ingin dekat dan dikelilingi oleh orang-orang yang pintar dan berilmu, maka kita juga harus menjadi orang yang berilmu. Bisa juga artinya berarti, jika kita ingin dekat dan dikelilingi orang pintar dan berilmu, maka dengan kita selalu ingin tahu, belajar, dan banyak bertanya, seiring waktu kita akan bertemu dengan orang yang bisa menjawab pertanyaan-pertanyaan kita, yang akhirnya kita akan ikut menjadi orang yang berilmu juga.
Nilai moral= Belajarlah dengan rajin dan luaskan wawasan tentang dunia agar kelak bisa menjadi orang berilmu yang dikelilingi oleh orang-orang berilmu juga.
Penjelasan:
Maaf kalau kurang tepat
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh angelineaff dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 27 Apr 23