1. apakah ciri-ciri yang menandai bahwa teks tersebut termasuk

Berikut ini adalah pertanyaan dari ratun82 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

1. apakah ciri-ciri yang menandai bahwa teks tersebut termasuk dalam cerita inspiratif2. Siapa tokoh yang menginspirasi dalam teks tersebut
3. Bagaimana watak tokoh utama yang digambarkan pada teks cerita tersebut 4. apa yang terjadi konflik dalam cerita tersebut
5. pesan dan kesan apa yang kalian peroleh setelah membaca cerita tersebut​
1. apakah ciri-ciri yang menandai bahwa teks tersebut termasuk dalam cerita inspiratif 2. Siapa tokoh yang menginspirasi dalam teks tersebut 3. Bagaimana watak tokoh utama yang digambarkan pada teks cerita tersebut 4. apa yang terjadi konflik dalam cerita tersebut 5. pesan dan kesan apa yang kalian peroleh setelah membaca cerita tersebut​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Ciri-ciri teks cerita inspiratif perlu diketahui agar dapat membedakannya dengan jenis teks narasi lainnya. Berikut ulasan tentang ciri-ciri teks cerita inspiratif dan contoh beserta strukturnya agar mudah dipahami.

Teks cerita inspiratif adalah bahan tertulis yang digunakan sebagai media untuk mendapatkan ilham, ide, atau gagasan, yang dapat menambah semangat dalam mencapai tujuan yang diharapkan. Teks inspiratif merupakan sebuah teks yang bertujuan untuk membangkitkan atau menggugah motivasi, semangat, dan rasa percaya diri dari seseorang untuk mengatasi segala masalah yang ada.

Seperti teks narasi pada umumnya, teks cerita inspiratif juga memiliki struktur dalam penyusunannya. Yakni diawali dengan orientasi cerita kemudian rangkaian peristiwa, komplikasi, resolusi, dan diakhiri dengan koda atau pesan moral.

ADVERTISEMENT

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh kykybilla dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 29 Jun 23