Identifikasi benda padat yg digunakan untuk menjaga kebersihan gigi?.

Berikut ini adalah pertanyaan dari galuh2100 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Identifikasi benda padat yg digunakan untuk menjaga kebersihan gigi?.

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Benda padat yang dapat digunakan untuk menjaga kebersihan gigi antara lain sebagai berikut:

  • Tusuk gigi
  • Benang
  • Sikat lidah

Pembahasan:

Gigi merupakan jaringan tubuh yang sangat keras dibanding yang lainnya. Strukturnya berlapis-lapis mulai dari email yang keras, dentin (tulang gigi) di dalamnya, pulpa yang berisi pembuluh darah, pembuluh saraf, dan bagian lain yang memperkokoh gigi. Gigi memiliki fungsi yang sangat vital dalam kehidupan sehari-hari. Selain untuk mengunyah dan mencerna makanan, gigi juga memiliki peran penting dalam kesehatan tubuh. Maka dari itu penting sekali untuk menjaga kebersihan gigi. Menjaga kebersihan gigi dapat dilakukan dengan cara menggosok gigi secara teratur dalam sehari, biasakan untuk menggosok gigi paling sedikit sebanyak 2x dalam sehari.

Tips Menjaga Kebersihan Gigi dan Mulut

  • Menghentikan kebiasaan merokok
  • Membersihkan sisa-sisa makanan yang menempel di sela-sela gigi dengan benang gigi
  • Berkumur dengan obat kumur
  • Perbanyak minum air putih
  • Periksa secara rutin ke dokter gigi

Pelajari lebih lanjut:

Materi mengenai Jenis Gigi dan Fungsinya pada yomemimo.com/tugas/6565020

#BelajarBersamaBrainly #SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh esakaes dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 02 Jan 23