Uji Kompetensi 2 Kerjakan soal-soal berikut! Puisi berikut untuk soal

Berikut ini adalah pertanyaan dari ranggafaeyza9 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Uji Kompetensi 2 Kerjakan soal-soal berikut! Puisi berikut untuk soal nomor 1-5. Kau tegak berdiri Dipukul ombak Dihempas badai Namun kau tetap tegak Tiada mengeluh Apalagi merengek Tiada bergerak Apalagi berpeluh Karang Karya: Liza Ramadhani Karang kau adalah contoh Yang berguna bagi manusia Agar tawakal dan tabah Serta tidak putus asa Sumber: Suyono Suyatno, Joko Adi Sasmito, dan Erli Yetti (Ed.), "Karang" dalam Antologi Puisi Modern Anak-Anak, Jakarta, Yayasan Obor Indonesia, 2008 1. Analisislah keterkaitan diksi dengan makna puisi tersebut! 2. Analisislah keterkaitan diksi dengan rima pada bait-bait puisi tersebut! 3. Analisislah keterkaitan diksi dengan majas puisi tersebut! 4. Analisislah keterkaitan kata konkret imaji dengan puisi tersebut! 15. Analisislah keterkaitan pengunaan majas dengan makna puisi tersebut!​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Puisi adalah salah satu jenis karya sastra yang memiliki kata-kata yang indah dan memiliki makna tertentu. Berdasarkan soal, dapat disimpulkan bahwa:

  1. Keterkaitan diksi dengan makna puisi tersebut yaitu penggunaan diksi pada  puisi tersebut sudah sesuai dengan makna puisi.
  2. Keterkaitan diksi dengan rima pada bait-bait puisi tersebut yaitu penggunaan diksi pada bait pertama memiliki rima a-b-a-b, sedangkan pada bait kedua dan ketiga memiliki rima yang bebas.
  3. Keterkaitan diksi dengan majas puisi tersebut yaitu diksi sudah sesuai dengan penggunaan majas pada puisi.
  4. Keterkaitan kata konkret imaji dengan puisi tersebut yaitu menggunakan kata konkret imaji yang sudah sesuai dengan makna puisi.

Pembahasan:

Salah satu jenis karya sastra yaitu puisi. Puisi adalah salah satu jenis karya sastra yang memiliki kata-kata yang indah dan memiliki makna tertentu. Berdasarkan soal, dapat disimpulkan bahwa:

  1. Keterkaitan diksi dengan makna puisi tersebut yaitu penggunaan diksi pada  puisi tersebut sudah sesuai dengan makna puisi.
  2. Keterkaitan diksi dengan rima pada bait-bait puisi tersebut yaitu penggunaan diksi pada bait pertama memiliki rima a-b-a-b, sedangkan pada bait kedua dan ketiga memiliki rima yang bebas.
  3. Keterkaitan diksi dengan majas puisi tersebut yaitu diksi sudah sesuai dengan penggunaan majas pada puisi.
  4. Keterkaitan kata konkret imaji dengan puisi tersebut yaitu menggunakan kata konkret imaji yang sudah sesuai dengan makna puisi.

Pelajari lebih lanjut

Materi tentang puisi yomemimo.com/tugas/2072217

#BelajarBersamaBrainly

#SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ariefikhwanw dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 16 Jan 23