Q. Colourz!1. Sebutkan pengertian debat!2. Sebutkan struktur teks debat!Semoga yang

Berikut ini adalah pertanyaan dari Colourfulway pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Q. Colourz!1. Sebutkan pengertian debat!

2. Sebutkan struktur teks debat!

Semoga yang jawab ngasal^^​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Debat adalah suatu strategi dalam adu pendapat agar pendapat/argumen yang kita miliki tidak dapat dipatahkan oleh lawan debat kita.

2. struktur teks debat terdiri atas :

A) Pengenalan isu/ topik, pada bagian ini akan diperkenalkan dengan sebuah tema/topik yang sedang kontroversial di masyarakat.

B) Rangkaian argumen, di struktur ini lah yang paling penting karena didalamnya terdapat data dan fakta yang dapat memperkuat argumen si pendebat.

C) Penegasan ulang, pada bagian ini bertujuan mencoba untuk membuat pernyataan akhir yang menegaskan bahwa bantahan atau pendapat pro.

semoga membantu:)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh andraseptianto2006 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 02 Jul 22