Contoh pantun yang mengandung nasihat dan makna atau arti pantun.

Berikut ini adalah pertanyaan dari Miftahulh2301 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Contoh pantun yang mengandung nasihat dan makna atau arti pantun.

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1.Beli buah di pasar minggu

Jangan lupa membeli duku

Jangan lupa olahraga selalu

Agar bahagia hadir selalu

Makna: Olahraga adalah salah satu aktivitas yang dapat menyehatkan tubuh sekaligus membuat diri menjadi bahagia.

2.Pamanku seorang petani

Punya kebun, punya ladang

Ayo, membaca buku hari ini

Supaya masa depan menjadi lebih gemilang

Makna: Itu karena buku adalah jendela dunia. Jadi, untuk meraih masa depan yang cerah bisa diawali dengan suka membaca buku.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh miftahulmansur84 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 16 Jan 23