9. Berdasarkan Hadis Nabi Saw., silih bergantinya tahun dan bulan,

Berikut ini adalah pertanyaan dari noviitasari658 pada mata pelajaran Bahasa lain untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

9. Berdasarkan Hadis Nabi Saw., silih bergantinya tahun dan bulan, bukan sekedar berubahnya waktu, namun itu cara Allah Swt. mengambil ilmu- Nya dengan cara ....A. timbul kemalasan di sebagian besar para penuntut iptek
B. jauhnya umat dari para pakar yang membidangi ilmu tersebut
C. mewafatkan para ulama dengan ilmu yang dimilikinya
D. minimnya kehadiran umat di seputar ulama
E. berkurangnya para tokoh yang menguasai

10. Cinta dan semangat menuntut ilmu, itu menjadi keharusan. Namun, ada faktor lain yang harus diperhatikan bagi penuntut ilmu. Hal itu adalah ...
A. melakukan seleksi guru dan ilmu yang ingin dipelajari
B. kapasitas akal yang naik turun sesuai banyak tidaknya ilmu
C. jumlah dana yang dibutuhkan dengan dana orang tua
D. olah batin yang menurunkan semangat lahir/fisik
E. keamanan dan kesehatan yang melingkupinya ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Al-Quran merupakan salah satu kitab yang Allah SWT turunkan kepada nabi Muhammad SAW yang berfungsi sebagai pedoman bagi umat islam di dunia ini. Berdasarkan soal, dapat disimpulkan bahwa:

9. Berdasarkan hadis nabi SAW silih bergantinya tahun dan bulan, bukan sekedar berubahnya waktu, namun itu cara Allah SWT mengambil ilmu- Nya dengan cara mewafatkan para ulama dengan ilmu yang dimilikinya (C).

10. Cinta dan semangat menuntut ilmu, itu menjadi keharusan. Namun, ada faktor lain yang harus diperhatikan bagi penuntut ilmu. Hal itu adalah melakukan seleksi guru dan ilmu yang ingin dipelajari (A).

Pembahasan:

Manusia harus selalu beriman dan taat kepada Allah SWT. Beriman adalah mempercayai segala sesuatu di dalam hati, mengucapkan dengan lisan, dan mengamalkan dalm kehidupan sehari-hari. Manusia harus selalu berpedoman pada Al-Qur'an. Setiap sikap dan perilakunya harus sesuai dengan ketentuan-ketentuan yang ada di dalam Al-Qur'an. Al-Quran merupakan salah satu kitab yang Allah SWT turunkan kepada nabi Muhammad SAW yang berfungsi sebagai pedoman bagi umat islam di dunia ini. Berdasarkan soal, dapat disimpulkan bahwa:

9. Berdasarkan hadis nabi SAW silih bergantinya tahun dan bulan, bukan sekedar berubahnya waktu, namun itu cara Allah SWT mengambil ilmu- Nya dengan cara mewafatkan para ulama dengan ilmu yang dimilikinya (C).

10. Cinta dan semangat menuntut ilmu, itu menjadi keharusan. Namun, ada faktor lain yang harus diperhatikan bagi penuntut ilmu. Hal itu adalah melakukan seleksi guru dan ilmu yang ingin dipelajari (A).

Pelajari lebih lanjut

Detail jawaban

Kelas: 8

Mapel: PAI

Bab: Beriman Kepada Kitab Allah SWT

Kode: 8.14.2

#AyoBelajar

#SPJ2

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ariefikhwanw dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 25 Oct 22