Balai Besar konservasi sumber daya alam atau bbksda Papua melepas

Berikut ini adalah pertanyaan dari rodeca342 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Balai Besar konservasi sumber daya alam atau bbksda Papua melepas liarkan empat ekor aves dari dua jenis pelepas liaran berlangsung pada Sabtu (18/12) di hutan nyei toro, pasir VI, distrik ravenirara, Kabupaten Jayapura. 1.)dalam struktur teks berita, kutipan teks tersebut terdapat pada bagian A.orientasi B.teras berita C.isi berita D.judul berita. 2.)isi pokok yang TIDAK terdapat pada kutipan teks tersebut adalah A.apa B.siapa C.di mana D.mengapaJAWAB YANG BENAR.​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1.)  Kutipan teks tersebut terdapat pada bagian

C. Isi berita.

2.) Isi pokok yang TIDAK terdapat pada kutipan teks tersebut adalah

D. Mengapa.

Penjelasan:

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh castonymousphrp5sz93 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 22 Apr 23