buatlah teks diskusi tema kebersihan lingkungan sekolah​

Berikut ini adalah pertanyaan dari nisaasti784 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Buatlah teks diskusi tema kebersihan lingkungan sekolah​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:(Isu)

Sampah menjadi salah satu masalah yang sangat meresahkan karena memberikan banyak dampak buruk terhadap lingkungan. Sampah yang dibiarkan menumpuk bisa menjadi sumber penyakit dan bahkan menyebabkan banjir.Hal ini pun tak lepas dari permasalahan penanggulangan sampah yang kurang tepat. Sebenarnya, pemecahan masalah mengenai sampah pun sudah jadi perdebatan sejak dulu.

(Argumen Pendukung)

Sebagian orang beranggapan bahwa sampah adalah sesuatu yang sudah tidak dibutuhkan lagi. Oleh karena itu sampah seharusnya dimusnahkan dengan cara dibakar.

(Argumen Menentang)

Orang yang mencintai lingkungan tentunya lebih memilih penyelesaian yang lebih ramah lingkungan, seperti dekomposisi dan daur ulang sampah.Contohnya dengan menjadikan daun kering, batang pohon, dan sampah sejenisnya yang bisa dijadikan sebagai pupuk kompos. Sedangkan sampah non-organik didaur ulang.

(Kesimpulan)

Pada dasarnya, sampah bisa diolah dan dimanfaatkan kembali. Pengolahan dan penanganan sampah yang ramah lingkungan merupakan cara paling tepat untuk menyelesaikan permasalahan sampah yang ada.

Penjelasan:

DI SINI TERCANTUM JUGA STRUKTURNYA UNTUK MEMUDAHKAN

JADIKAN JAWABAN TERBAIK

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh tiarapelajar02 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 06 May 23