Yg jawab dapet banyak thr1. Semua hasil musyawarah harus bisa

Berikut ini adalah pertanyaan dari adnananandapa pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Yg jawab dapet banyak thr1. Semua hasil musyawarah harus bisa dipertanggung jawabkan secara moral kepada Tuhan Yang Maha Esa.

Penulisan kata tercetak tebal tidak benar. Penulisan yang benar adalah ....

2. Anwar sedang dinasehati Bu Guru ketika bertengkar didalam

kelas. Pada kalimat tersebut terdapat ejaan yang salah. Perbaikan kalimat yang tepat adalah....

3. Kuli angkut di pasar Kopro... barang dagangan penjual grosir di

pundaknya Kata yang tepat untuk melengkapi kalimat rumpang di atas adalah. 4. Sandrina adalah seorang penari terkenal. Meski usianya masih muda

namun sudah banyak... tentang dunia tari yang digelutinya sejak kecil. Ungkapan yang tepat untuk melengkapi kalimat rumpang di atas adalah .

5. Setelah Raja meninggal kerajaan itu menjadi melemah karena raja

penggantinya kurang bijaksana.

Kata yang tepat untuk mengganti kata meninggal adalah.

6. Ani mewakili sekolahnya untuk maju mengikuti lomba menyanyi di tingkat Kabupaten. Namun dia tidak berhasil menjadi juara 1. dia hanya memperoleh juara 3. Kecil hatinya Ani merasa dirinya tidak bisa yang terbaik memberikan untuk sekolahnya. Bu Gurupun membesarkan hatinya agar Anis tidak bersedih terus.

Kalimat bercetak miring jika diperbaiki strukturnya menjadi... 7. Amir sedang dinasehati Bu Gum ketika bertengkar didalam kelas. Pada kalimat tersebut terdapat ejaan yang salah.

Perbaikan kalimat yang tepat adalah....

8. Penjual mainan berkata: "Silakan memilih mainannya. Dik.”

Manakah penggunaan tanda baca yang salah pada kalimat di atas? 9. A. Bulan Februari ini adikku akan merayakan ulang tahunnya.

B. Peserta yang udah selesai mengerjakan soal bisa keluar lebih dahulu.

C, Klas berapakah petugas upacara hari Senen yang akan datang?

Kalimat yang ejaannya paling benar adalah.....

10. Penumpang berkata Pak Sopir saya turun di dekat lampu merah itu.
Tuliskan perbaikan dari kalimat di atas!

11. Tolong bawakan buku ini ke perpustakaan Den, kata Bu Guru? Tuliskan penempatan tanda baca yang benar pada kalimat di

atas!

12. Datanglah kerumahku pada ultahku ke-XII besuk siang ya

Rin.

Pada kalimat di atas terdapat ejaan yang salah. Tuliskan perbaikan kalimat yang tepat!

13, Cermati cara memasak singkong goreng secara acak berikut:

1. Rebus singkong dan bumbunya dalam panci sampai empuk.

2. Kupas singkang potong pendek-pendek kemudian cuci bersih dan

tiriskan

3. Keluarkan singkong rebus dari panci kemudian tiriskan

4. Siapkan bumbu yang terdiri dari bawang putih yang dimemarkan

dangaram

5. Panaskan minyak, goreng singkong rebus sampai berwarna kuning

6. Singkong goreng siap dihidangkan

Cara memasak singkong goreng secara urut adalah 4.54

14. A. Masukkan adonan kue yang sudah disiapkan.

B. Tunggu sampai adonan kue matang.

C. Letakkan open di atas kompor.

D. Nyalakan kompor dengan api sedang.

E. Tutup pintu open.

Susunan yang tepat tentang petunjuk pemakaian open tersebut adalah...

15. Suhendra murid kelas 6 merupakan contoh anak yang patuh kepada orangtuanya,

Antonim kata patuh pada kalimat di atas adalah....​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Semua hasil musyawarah harus dapat dipertanggungjawabkan secara moral kepada Tuhan Yang Maha Esa.

2. Anwar sedang diberi nasihat oleh Bu Guru saat bertengkar di dalam kelas.

3. Kuli angkut di pasar Kopro mengangkut barang dagangan penjual grosir di pundaknya.

4. Sandrina adalah seorang penari terkenal. Meski usianya masih muda, namun sudah banyak tahu tentang dunia tari yang digelutinya sejak kecil.

5. Setelah Raja wafat, kerajaan itu menjadi melemah karena raja penggantinya kurang bijaksana.

6. Ani mewakili sekolahnya untuk mengikuti lomba menyanyi di tingkat Kabupaten, namun dia hanya memperoleh juara 3. Kecil hatinya Ani merasa dirinya tidak dapat memberikan yang terbaik untuk sekolahnya. Bu Guru pun membesarkan hatinya agar Ani tidak bersedih terus.

7. Amir sedang diberi nasihat oleh Bu Guru saat bertengkar di dalam kelas.

8. Tidak ada penggunaan tanda baca yang salah pada kalimat tersebut.

9. Kalimat yang ejaannya paling benar adalah:

A. Bulan Februari ini adikku akan merayakan ulang tahunnya.

10. "Pak Sopir, tolong diantar saya di dekat lampu merah itu."

11. "Tolong bawakan buku ini ke perpustakaan, Den," kata Bu Guru.

12. "Datanglah ke rumahku pada ulang tahunku yang ke-XII besok siang ya, Rin."

13. Cara memasak singkong goreng secara urut adalah:

 1. Kupas singkong, potong pendek-pendek, lalu cuci bersih dan tiriskan.

 2.Rebus singkong dan bumbunya dalam panci sampai empuk.

 3. Keluarkan singkong rebus dari panci, lalu tiriskan.

 4. Siapkan bumbu yang terdiri dari bawang putih yang dimemarkan dan garam.

 5. Panaskan minyak, goreng singkong rebus sampai berwarna kuning.

 6. Singkong goreng siap dihidangkan.

14. Susunan yang tepat tentang petunjuk pemakaian open tersebut adalah:

C. Letakkan open di atas kompor.

D. Nyalakan kompor dengan api sedang.

A. Masukkan adonan kue yang sudah disiapkan.

E. Tutup pintu open.

B. Tunggu sampai adonan kue matang.

15. Antonim kata "patuh" pada kalimat tersebut adalah "nakal".

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh argyarayyanpramudya dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 08 Jul 23