Berikut ini adalah pertanyaan dari gabrielmanalu62 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
b.hewan sebagai tokoh utama yang
dapat bertingkah seperti manusia
c. menggunakan kata baku bahasa Indonesia
d. menunjukkan penggambaran moral dan karakter manusia serta kritik tentang kehidupan di dalam ceritanya
2. berikut ini yang termasuk kata-kata yang sering digunakan dalam kata pembuka sebuah teks fabel kecuali a.pada zaman dahulu
b di kehidupan ini
c. waktu itu
d alkisah
3 umumnya latar belakang digunakan dalam pengisahan teks fabel adalah
a. alam
b. bumi
c. perkotaan
d. suasana sunyi di desa
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban & Penjelasannya
1. C. Menggunakan kata baku bahasa Indonesia
Penggunaan kalimat baku dalam bahasa Indonesia biasanya tidak digunakan pada teks fabel.
2. B. Di kehidupan ini
Kata-kata yang sering digunakan dalam kata pembuka teks fabel adalah "pada zaman dahulu", "waktu itu", dan "alkisah".
3. A. Alam
Latark belakang yang digunakan dalam pengisahan teks fabel biasanya adalah alam seperti hutan, gunung, sungai, dan laut.
SEMOGA MEMBANTU
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Gudytha dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 23 Apr 23