Kutipan surat berikut untuk soal nomor 4 dan 5. [...]

Berikut ini adalah pertanyaan dari elisnesty pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Kutipan surat berikut untuk soal nomor 4 dan 5. [...] Pengurus OSIS SMP Harapan akan mengadakan studi banding ke OSIS SMP Pelita Raya pada minggu ini. Tujuan studi banding itu adalah menjalin persahabatan dan saling bertukar informasi kegiatan yang dapat dilakukan bersama. Untuk itu kami memohon izin kepada bapak dan ibu guru memberikan izin kepada siswa yang akan mengikuti studi banding.4. Tujuan dari surat tersebut adalah..
a. Memohon izin kepada kepala sekolah untuk mengadakan studi banding ke SMP pelita Raya
b. Memohon izin kepada bapak dan ibu guru untuk siswa yang akan studi banding
c. OSIS SMP Harapan memohon izin
untuk bertanding dengan SMP pelita Raya
d. Ketua OSIS SMP Harapan memberi izin kepada siswa yang akan bertanding
5. Surat tersebut di julukan kepada..
a. orang tua siswa SMP Harapan
b. kepala sekolah SMP Harapan
c. Para guru SMP Harapan
d. OSIS SMP pelita raya ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

dijulurkan kepada *OSIS SMP pelita raya*

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh lahimari51 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 11 Jun 22