Berikut ini adalah pertanyaan dari wimmboa pada mata pelajaran Kimia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
bahannya:Bijih besi pada dasarnya terbuat dari oksida (magnetit, hematit dan limonit), karbonat (siderit) dan sulfida (pyrite). Bijih besi ini sering dieksploitasi sebagai pigmen karena bisa memberikan warna kuning, ochres (kuning tua), coklat dan merah.
pengolahannya:
Memasukkan Bahan-bahan.
1.Memasukkan Udara Panas.
2.Pembentukan Gas CO2.
3.Pereduksian Biji Besi.
4.Pengaliran Besi Cair.
5.Batu Kapur Terurai.
6.Pembentukan Terak.
7.Penurunan Besi Cair
Penjelasan:
semoga membantu,maaf jika salah....
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh putriuliana6 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sat, 04 Feb 23