20. Kalimat berikut yang tepat digunakan untuk memberikan tanggapan terhadap

Berikut ini adalah pertanyaan dari meytool19 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

20. Kalimat berikut yang tepat digunakan untuk memberikan tanggapan terhadap buku nonfiksi adalah .... a. Sungguh, saya sangat kecewa setelah membeli buku ini. Selain kertasnya sangat tidak berkualitas, isinya juga bisa menyesatkan pembaca. Saya me- nyarankan agar tidak membeli buku yang tak bermutu ini. b. Buku ini tersedia di toko-toko buku, khususnya di perkotaan. Luangkan waktu untuk mencarinya di toko buku kesayangan, dijamin puas. Ayo cepat, mumpung masih ada persediaan! c. Sebagai penulis ternama di bidang antropologi, buku ini dijamin sangat bagus kualitasnya. Tanpa harus mem- baca isinya terlebih dahulu, pembaca akan sudah tertarik dengan popularitas what nama penulisnya. d. Buku ini sebenarnya bagus. Isinya sangat bermanfaat bagi pembaca, khususnya kalangan pelajar. Sayang- nya, ejaan dan tanda baca buku ini masih banyak terjadi kesalahan sehingga sangat mengganggu pembaca.​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

D

Penjelasan:

Dalam memberikan sebuah tanggapan terhadap suatu karya hendaknya menggunakan bahasa yang baik dan benar, tidak mengandung ejekan. Dalam pilihan jawaban, kalimat yang paling tepat adalah D. Jawaban A kurang tepat karena menggunakan kata kecewa. Jawaban B kurang tepat karena lebih seperti iklan. Jawaban C kurang tepat karena buku yang diberi tanggapan adalah nonfiksi bukan antropologi.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh budikrisnia123 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 08 May 23