bagaimana aturan penulis kata di, ke,dari

Berikut ini adalah pertanyaan dari fhreiyalnevazka pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Bagaimana aturan penulis kata di, ke,dari

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

1. Kata Dasar

Jenis pertama dari kata depan atau preposisi adalah kata dasar, yakni jenis kata depan yang bentuknya sangat mendasar atau bisa berdiri sendiri. Tanpa perlu dijadikan imbuhan yang menyatu dengan kata lain. Adapun yang termasuk kata dasar ini meliputi kata dari, di, dengan, ke, oleh, pada, sejak, seperti, serta, dan lain-lain.

2. Kata Berafiks

Jenis kedua dari kata depan adalah kata depan berafiks atau yang fungsinya sebagai imbuhan dari kata jenis lainnya. Bisa imbuhan untuk kata kerja yang membentuk kalimat menjadi kalimat aktif dan kalimat pasif. Kata depan yang berperan sebagai imbuhan kemudian menjadi satu kesatuan dengan kata di depannya.

Penulisannya kemudian selalu disatukan, sehingga makna dari kata tersebut menjadi jelas yang kemudian mudah dipahami oleh siapa saja. Adapun bentuk kata depan yang masuk kategori kata depan berafiks adalah kata selama, seluruh, terhadap, mengenai, bersama, beserta, menuju, tertuju, dan lain sebagainya.

3. Kata Gabungan

Jenis ketiga dari kata depan adalah kata gabungan yang juga dikenal dengan istilah preposisi gabungan. Yakni jenis kata depan yang penulisannya digabungkan dengan kata depan lainnya. Kata depan pertama akan dipisahkan oleh klausa kemudian baru kata depan berikutnya dituliskan.

Sehingga dalam satu kalimat akan dijumpai dua kata depan sekaligus, dan menariknya kedua kata depan ini memiliki makna yang sama atau saling menguatkan. Adapun contoh kata depan yang masuk ke dalam kategori ini adalah kata oleh karena itu, oleh sebab itu, antara… dengan, sejak…sampai, kepada, dan lain-lain.

Jangan Lupa Bintang 5 Nya

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh KecapPedas dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 05 Nov 22