Bagaimana cara pengambilan keputusan dan menentukan keputusan bersama?.

Berikut ini adalah pertanyaan dari aldikece7145 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Bagaimana cara pengambilan keputusan dan menentukan keputusan bersama?.

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

dengan cara melakukan musyawarah , musyawarah dapat dilakukan dengan bersama-sama

musyawarah dapat dilakukan dengan dua opsi , voting / pemilihan , dan rapat secara langsung

untuk rapat secara langsung dapat dilakukan dengan cara mendiskusikan siapa anggot arapat yang menyalonkan diri lalu menerima hasil akhir dari rapat , dan hasil akhir rapat harus diterima secara mufakat.

untuk voting , pengambilan keputusan dapat dilihat dari banyaknya suara yang dipilih oleh masyarakat , jika hasilnya lebih banyak , maka itu hasil akhir dari pengambilan suara.

sekian terimakasih and hope it workk!!

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Axxynshiee dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 20 Feb 23