Berikut ini adalah pertanyaan dari mikhasanput25 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Kata tugas yang terdapat dalam teks pidato tersebut antara lain:
- Tetapi.
- Menginginkannya.
- Meskipun
Pembahasan:
Kata tugas adalah adalah suatu kelompok kata dalam tata bahasa Indonesia yang tidak punya makna leksikal atau makna tetap. Kata tugas adalah kata memiliki makna gramatikal atau makna yang diperoleh setelah disandingkan dengan kata lain.
Ciri kata tugas yang pertama yaitu memiliki makna yang gramatikal, namun tidak memiliki makna leksikal seperti yang sebelumnya sudah dijelaskan. Kemudian ciri yang kedua adalah kata tugas ini umumnya bentuknya tidak akan berubah. Adapun ciri kata tugas yang ketiga ialah soal arti.
Pelajari lebih lanjut
Materi tentang kata tugas yomemimo.com/tugas/1141858
#BelajarBersamaBrainly
#SPJ1
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh vaalennnnnn dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 12 Dec 22