5 manfaat lingkungan hidup

Berikut ini adalah pertanyaan dari rahmaddwi162 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

5 manfaat lingkungan hidup

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Lingkungan hidup adalah kesatuan ruang dengan semua benda, daya,  keadaan, dan makhluk hidup, termasuk manusia dan perilakunya, yang memengaruhi kelangsungan perikehidupan dan kesejahteraan manusia serta makhluk hidup lain.

Pembahasan

Manfaat lingkungan hidup adalah

  1. Lingkungan hidup sebagai tempat hidup manusia dan melakukan kegiatannya.
  2. Lingkungan hidup sebagai tempat hidup hewan dan tumbuhan.
  3. Lingkungan hidup sebagai sumber bahan pangan.
  4. Lingkungan hidup sebagai sumber bahan baku atau bahan mentah.
  5. Lingkungan hidup sebagai sumber bahan tambang dan mineral.
  6. Lingkungan hidup sebgai sumber energi atau bahan bakar.

Pelajari lebih lanjut

Pengertian lingkungan hidup, dapat dilihat di: yomemimo.com/tugas/8320580

-------------------------------

Detil jawaban

Kelas: XI

Mapel: Geografi

Bab: Lingkungan Hidup dan Pembangunan Berkelanjutan (bab 7)

Kode: 11.8.7

Kata kunci: manfaat lingkungan hidup

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh gumantinr dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 19 Dec 15