simpulan puisi sekolahkusekolahku....engkau adalah tempat dimana aku menimba ilmu tenpat

Berikut ini adalah pertanyaan dari novitrisari30 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Simpulan puisi sekolahkusekolahku....
engkau adalah tempat dimana aku menimba ilmu
tenpat mendapatkan teman baru dalam hidupku dan tempat mencari jati diri dari kehidupanku
sekolahku....
tiada tujuan lain ku untuk menghampiri dirimu
tiada maksud lain ku untuk mendatangi dirimu
selain menimba ilmu yang belum aku miliki
deki menggapai semua cita cita yang aku miliki
sekolahku....
ruangan mu yang membuat ku nyaman
halaman mu yang yang membuat ku menawan
guru guru mu yang dermawan
membuat diriku lebih semangat untuk belajar

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Simpulan dari puisi tersebut adalah: Sekolah adalah tempatku untuk menimba ilmu dan mencari teman. Dimana untuk menggapai cita-cita, aku berangkat ke sekolah.

Penjelasan:

Puisi adalah karya sastra yang terikat oleh irama, rima, dan penyusun bait dan baris yang bahasanya terlihat indah serta penuh makna. Sedangkan kesimpulan merupakan sebuah gagasan yang tercapai pada akhir pembicaraan.

---------------------------------------

Semoga bermanfaat yaa :)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh pengguna12385 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 17 Jan 23