tari BUGIS KEMBAR propertinya apa?​

Berikut ini adalah pertanyaan dari claudia181902079 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Tari BUGIS KEMBAR propertinya apa?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Tari Bugis Kembar adalah tarian tradisional dari Sulawesi Selatan yang dilakukan oleh dua penari perempuan yang berpakaian identik dan menari secara simetris. Properti yang digunakan antara lain selendang di pinggang, payung kecil, dan kipas kecil. Properti tersebut digunakan untuk mengikuti gerakan tarian. Tari ini memiliki makna yang mendalam dalam tradisi Bugis tentang keindahan, kelembutan wanita, dan persahabatan yang erat antara 2 orang sahabat. Tari ini biasanya ditampilkan dalam acara adat atau upacara keagamaan.

Semoga membantu ya

Tolong dijadikan jawaban tecerdas

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh sofique dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 11 Jul 23