Tentukan Jenis majas pada kalimat-kalimat berikut NO 1. Alangkah bagusnya

Berikut ini adalah pertanyaan dari ajengoktawidyarini pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Tentukan Jenis majas pada kalimat-kalimat berikut NO1. Alangkah bagusnya tulisan mu sampai Sampai mataku sakit membacannya 2. Awan hitam melahap langit dengan Luasnya
3. Angin puting beliung menerjang desa kami.
4. Setiap hari dia harus memeras keringat untuk menghadapi keluarganya 5. Alis mata sangat menarik bak semut beriring
6. Soruk sorai penonton memecahkan gedung tersebut.
7.Peserta yang dipanggil naik keatas lantai 2
8. Hanya kue kampung ini yang dapat saya Sajikan
9. Karena ketahuan korupsi ayahnya dibebas tugasnya
10. Aku pergi tanpamu, aku datang tanpamu dan aku mati tanpamu​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1.majas ironi

2.majas personifikasi

3.majas personifikasi

4.majas hiperbola

5.majas asosiasi

6.majas hiperbola

7.majas Totem pro parte

8.majas litotes

9.majas eufimisme

10.majas hiperbola

ok Jan lupa follow ya

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh alexxanderalice dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 31 Dec 22