Berikut ini adalah pertanyaan dari yosana8116 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Kedudukan bahasa Indonesia sebagai bahasa nasional berarti bahasa Indonesia memiliki peran sebagai bahasa pemersatu dari beragamnya bahasa di Indonesia. Dengan bahasa Indonesia, bangsa Indonesia yang terdiri dari berbagai suku dapat saling berkomunikasi dengan baik tanpa terhalang akan perbedaan suku yang ada.
Pembahasan
Bahasa Indonesia adalah bahasa nasional Indonesia yang menjadi bahasa pemersatu bangsa. Bahasa Indonesia lahir pada tanggal 28 Oktober 1928, dan ditetapkan sebagai bahasa negara pada 18 Agustus 1945. Fungsi bahasa Indonesia sebagai bahasa nasional adalah sebagai berikut:
1. Pemersatu Masyarakat Indonesia
Hal ini berarti Bahasa Indonesia menjadi bahasa komunikasi antar masyarakat Indonesia yang terdiri dari berbagai suku dan budaya. Perbedaan bahasa pun tidak menjadi penghalang bangsa Indonesia untuk saling berkomunikasi.
2. Sebagai Identitas Nasional
Bahasa Indonesia merupakan ciri khas negara Indonesia yang dipakai dalam kehidupan masyarakat sehari-hari.
Pelajari Lebih Lanjut
Materi tentang bahasa Indonesia sebagai ciri khas karakter bangsa Indonesia pada yomemimo.com/tugas/33617907
#SolusiBrainlyCommunity
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh UlyaaTfh dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 27 Jul 23