18. Bacalah teks eksplanasi berikut! Pada abad ke-13, dalam tulisannya,

Berikut ini adalah pertanyaan dari yunit6595 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

18. Bacalah teks eksplanasi berikut! Pada abad ke-13, dalam tulisannya, Marcopolo, seorang penjelajah asal Italia, mengatakan unicorn berwarna hitam di Kepulauan Indonesia. Unicorn adalah kuda dalam legenda yang memiliki tanduk di kepalanya. Setelah diselidiki ternyata yang ditemukan Marcopolo bukanlah unicorn, melainkan badak bercula satu. Hewan ini dapat ditemui di Ujung Kulon, Banten. Badak bercula satu menjadi salah satu satwa langka yang harus dilestarikan. Kalimat ringkasan yang tepat berdasarkan paragraf tersebut adalah .... A. Marcopolo melihat badak bercula satu beberapa abad lalu di Ujung Kulon, Banten B. dalam tulisannya, Marcopolo bercerita tentang hewan-hewan langka yang ditemuinya di Kepulauan Indonesia C. Marcopolo pernah melihat unicorn di Kepulauan Indonesia beberapa abad silam D. pada abad ke-13 Marcopolo melihat badak bercula satu, yang sebelumnya dia sebut sebagai unicorn, di Kepulauan Indonesia.​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

D. Pada abad ke-13, Marcopolo melihat badak bercula satu, yang sebelumnya dia sebut sebagai unicorn, di Kepulauan Indonesia.

Penjelasan:

Ringkasan yang mencakup informasi utama dari teks eksplanasi diatas yaitu pernyataan bahwa Marcopolo melihat hewan yang dia sebut sebagai unicorn yang sebenarnya adalah badak bercula satu di Kepulauan Indonesia pada abad ke-13.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh andhikahanif dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 17 Aug 23