Berikut ini adalah pertanyaan dari faniaayu250711 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
JAWABLAH PERTANYAAN 9. Bacalah teks di bawah ini! DI BAWAH INI DENGAN Kerukunan di Kampung Wonorejo, Papua Kampung Wonorejo, Arso Timur, Papua adalah salah satu kampung transmigrant. Warganya berasal dari berbagai daerah pada penduduk di Pulau Jawa. Kondisi tersebut membuat warga di kampung Wonorejo memiliki perbedaan suku, agama, dan budaya. Di kampung wonorejo, posisi rumah warga bersebelahan. Semua warga akrab tak terkecuali anak- anak. Setiap hari anak-anak di kampung Wonorejo pergi ke sekolah bersama. Itu sebabnya mereka sangat akrab. Mereka suka bermain bersama dan menghabiskan waktu di rumah satu sama lain. Walaupun warga kampung Wonorejo berbeda-beda, mereka tetap menjaga keutuhan NKRI. Mereka juga menjaga persatuan dan kesatuan serta menjunjung tinggi semboyan Bhineka Tunggal Ika dalam segala perbedaan yang ada. Mereka memiliki jati diri sebagai bangsa Indonesia dan santun, serta memiliki jiwa gotong royong, dan toleransi tinggi. Mereka ingin menciptakan kehidupan di bumi Indonesia yang damai, tentram, hidup rukun berdampingan.Tulislah satu bait puisi berdasarkan teks prosa di atas (maksimal 5 frasa atau kalimat)! yang beretika
tolong dijawab secepatnya kk plissss
tolong dijawab secepatnya kk plissss
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Perbedaan tak jadi perpecahan<br>
Gotong royong jadi pedoman<br>
Santun dalam pergaulan<br>
Bhineka Tunggal Ika tetap terjaga<br>
Kerukunan di Kampung Wonorejo tetap terjaga
TERIMA KASIH
JIKA ADA YANG SALAH MOHON DIMAAFKAN
Buat `faniaayu250711`,Semangat Belajar Dan Pintar Dan Untuk Semua Juga :)
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh KagalMGS dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Fri, 23 Jun 23