Buatlah masing masing 5 kalomat oponi dan fakta

Berikut ini adalah pertanyaan dari Ananta3347 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Buatlah masing masing 5 kalomat oponi dan fakta

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Contoh Kalimat Fakta

1.Mendiknas meresmikan Fakultas Kedokteran Universitas Muhammadiyah Jakarta, pada tanggal 5 Juni 2003.

2.Negara Indonesia terdiri dari pulau besar dan kecil.

3.Hasil perkalian 2x5=10.

4.Jumlah murid IPA 4 adalah 20 orang.

5.Bendera negara Indonesia terdiri dari dua warna yaitu merah dan putih.

Contoh Kalimat Opini

1.Melihat keadaan bumi kita yang sudah dipenuhi dengan pencemaran, manusia sebagai faktor penyebab pencemaran lingkungan, harus mengubah perilakunya terhadap lingkungan.

2.Perkara jumlah kendaraan yang bertambah setiap tahunnya tak hanya berdampak pada kemacetan semata, tapi juga berdampak pada peningkatan jumlah kecelakaan yang terjadi di jalan raya.

3.Sebuah terminal dikatakan mampu memberi pelayanan jika memenuhi kebutuhan penumpang.

4.Ruang kelasku ramai bisa diisi 40 pasang jendela dan kursi

5.Kelas 1 SMA menampilkan pentas seni yang indah dan menakjubkan

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh zukeliang59 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 01 Jun 23