assalamualaikum warahmatullahi wabarokatuh yang saya hormati bapak/ibu

Berikut ini adalah pertanyaan dari naylashyfa8 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Assalamualaikum warahmatullahi wabarokatuhyang saya hormati bapak/ibu guru dan teman-teman yang saya sayangi. pertama -tama marilah kita panjatkan puji syukur kehadiran Tuhan yang maha esa, karena Rahmat dan hidayah nya kita masih dapat berkumpul di halaman sekolah ini. hal kedua, saya di sini akan menyampaikan tema “semangat gotong royong”
bapak Rohadi yang saya hormati dan teman-teman yang saya sayangi, gatong royong adalah salah satu sikap yang hendak kita miliki bersama. sebab segala hal yang dilakukan secara bersama agar lebih cepat selesai dan memberikan keuntungan kepada kita semua. contohnya berkerja sama dalam membuat prakarya. saat membuat prakarya, kita dapat membuat sebuah karya yang memuaskan sebab merupakan ide dari semua kelompok.
Bapak guru yang saya hormati dan teman-teman yang saya sayangi, manfaat dari gotong royong adalah meningkatkan kualitas toleransi, pekerjaan cepat selesai, dan lain sebagainya
Demikian pidato dari saya. Tidak lupa saya menggunakan terimakasih atas perhatian bapak guru berkenan di hati bapak dan teman-teman sekalian.
sekian dan wassalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh

soal
1.apa isi dari pidato tersebut?
2.tuliskan yang merupakan bagian penutup dalam pidato tersebut!​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. tentang gotong royong

2. Demikian pidato dari saya. Tidak lupa saya menggunakan terimakasih atas perhatian bapak guru berkenan di hati bapak dan teman-teman sekalian.

sekian dan wassalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh

Penjelasan:

pidato adalah apa yang dikatakan oleh si pembicara lalu menyampaikannya kepada si pendengar.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh almahyrakahishahafi dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 23 Jun 23