1. Jelaskan struktur kebahasaan yang umum digunakan dalam teks prosedur!2.

Berikut ini adalah pertanyaan dari safarazazalia83 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

1. Jelaskan struktur kebahasaan yang umum digunakan dalam teks prosedur!2. Apa yang dimaksud dengan kalimat deklaratif?
3. Apa yang dimaksud dengan konjungsi?
4. Jelaskan jenis konjungsi!
5. Jelaskan jenis pronomina berdasarkan fungsinya! ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. memakai kata kerja imperatif, kata teknis, konjungsi penambahan, pernyataan persuasif, deskripsi alat, dan kata kerja aktif

2. Kalimat deklaratif adalah kalimat yang berisi pernyataan

3.Konjungsi atau disebut juga sebagai kata penghubung adalah kata yang berfungsi menghubungkan dua kata, frasa, kalimat, maupun paragraf

4.-Konjungsi Koordinatif. Konjungsi koordinatif merupakan konjungsi yang menghubungkan dua unsur atau lebih yang sama pentingnya atau memiliki status sintaksis yang sama, contohnya adalah dan, atau, dan tetapi.

-Konjungsi Korelatif

-Konjungsi Subordinatif.

-Konjungsi Antarkalimat

5.Pronomina apa saja?

Terdapat contoh pronomina persona yang berjumlah tunggal antara lain aku, saya, beta, dia, kamu, kau, anda, engkau, dan lain-lain. Sedangkan pronomina persona yang berbentuk jamak antara lain kalian, mereka, kami, kita, dan lain-lain.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh agunggebang1 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 07 Jan 23