TESIS : tiap sekolah pasti memiliki beberapa siswa yang memiliki

Berikut ini adalah pertanyaan dari ds8522238 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

TESIS : tiap sekolah pasti memiliki beberapa siswa yang memiliki tingkat kenakalan berlebihRANGKAIAN ARGUMEN :


PENUTUP :





bantu jawab ka... please...​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

- Tesis : Tiap sekolah pasti memiliki beberapa siswa yang memiliki tingkat kenakalan lebih.

-Rangkaian argumen : Saat ini di beberala sekolah memiliki siswa dengan tingkat kenakalan lebih. Siswa itu seharusnya tidak dibenci,ditakuti,ataupun dijauhi, melainkan dibimbing lebih baik.

-Penegasan ulang : Perlu adanya bimbingan dari bapak/ibu guru berupa bimbingan agar siswa tersebut tidak mengulangi kenakalan-kenakalan yang pernah ia perbuat.

-Pengembangan tulisan : Saat ini di tiap sekolah pasti memiliki beberapa siswa dengan tingkat kenakalan lebih. Walaupun siswa itu sangat berbeda dengan siswa yang selalu taat dengan aturan sekolah, tetap saja ia tidak boleh dibenci,melainkan perlu adanya bimbingan dari bapak/ibu guru. Mungkin saja ia berbuat nakal karena pengaruh dari lingkungan hidupnya atau dia memiliki masa lalu yang membuatnya trauma, tetapi tidak berani mengungkapkan.

Pada dasarnya siswa nakal itu tidak memulai masalah/pertengkaran jika tidak ada hal yang memicu emosinya. Diharapkan bapak/ibu guru dapat membimbing lebih baik agar siswa tersebut tidak akan mengulangi masalah/kenakalan yang pernah ia perbuat.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh zahrawww8 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 23 Jan 23