Sebutkan perjuangan rakyat melawan portugis

Berikut ini adalah pertanyaan dari ameera36531 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Sebutkan perjuangan rakyat melawan portugis

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Di bawah kepemimpinan Alfonso pula, Portugis berhasil menguasai bandar Goa di India pada 1510 dan menjadikannya sebagai markas.

Setelah itu, Portugis mulai mengincar Nusantara yang akan sangat berarti bagi mereka.

Kedatangan portugis ke Nusantara membuat kerajaan-kerajaan Islam merasa terancam. Kerajaan islam pertama di Nusantara yang dikuasai Portugis adalah Kerajaan Malaka.

Hal ini didasari bahwa dengan merebut Malaka, Portugis secara leluasa dapat memantau segenap langkah lalu lintas perdagangan yang ramai di Selat Malaka.

Selain itu, dengan kekuasaan atas Malaka, Portugis memperoleh kemudahan untuk mengatur kegiatan perniagaan dengan Cina, India, Arab, dan pedagang-pedagang nusantara.

Seperti diketahui, Selat Malaka berperan sebagai pintu gerbang lalu lintas pelayaran dan perdagangan internasional.

Sejak kemunduran Samudera Pasai, Malaka muncul dan menggantikan posisi sebagai pusat perdagangan.

Namun, peran Malaka kemudian digantikan oleh Aceh sejak kesultanan tersebut ditaklukkan Portugis pada 1511.

Ketika Portugis menduduki Malaka, kegiatan pedagang muslim kemudian beralih ke Aceh dan menjadikannya kerajaan dagang yang maju. Hal ini tentunya mengusik Portugis yang berusaha menghancurkan Aceh.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh nabilahdd67 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 27 Apr 23