Berikut ini adalah pertanyaan dari renantaindah08 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Potongan teks di atas merupakan teks pidato. Teks pidato tersebut dapat termasuk ke dalam... d. pidato pemerintahan.
Pembahasan:
Teks pidato merupakan teks atau tulisan yang mengungkapkan suatu pemikiran atau gagasan mengenai suatu hal yang akan dibicarakan di depan khalayak banyak atau dijadikan panduan saat berpidato. Berpidato biasanya dilakukan di depan umum dan orang yang berpidato disebut dengan orator.
Jenis-Jenis Pidato
- Pidato pemerintahan merupakan pidato yang berasal dari pemerintah untuk rakyat dan berisi informasi yang bersifat resmi. Bentuknya berupa pengumuman, penjelasan, imbauan, dan pesan pemerintah.
- Pidato ceramah merupakan pidato yang bertujuan untuk menjelaskan sesuatu yang bersifat umum di hadapan audiens.
- Pidato instansi merupakan pidato yang bersifat memberi penerangan, pendidikan, dan penjelasan.
- Pidato sambutan adalah pidato berisi ajakan yang dapat disampaikan secara tertulis atau lisan.
Pelajari lebih lanjut:
Materi mengenai Contoh Pidato pada yomemimo.com/tugas/165767
#BelajarBersamaBrainly #SPJ1
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh esakaes dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 20 Dec 22