Berikut ini adalah pertanyaan dari lchaaa pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Berikut contoh kata kerja mental dalam kalimat:
- Ani menikmati makan malam yang dibuat neneknya.
- Budi sedih ketika kucingnya hilang.
- Tini ikhlas uangnya hilang di pasar.
- Mail menerima uang penjualan ayam gorengnya.
- Adik Rina menangis setelah makanannya jatuh.
- Bobi tertawa ketika melihat acara komedi.
- Ayah menyukai kado ulang tahun dari anak-anaknya.
- Tono bersemangat berangkat ke sekolah di hari pertamanya.
- Heri memarahi adiknya yang mencuri uangnya.
- Nasrul memikirkan kejadian memalukannya minggu lalu.
- Surti bahagia saat mendapat undian mobil.
- Endang mengharapkan anaknya menjadi orang sukses.
- Bahrun setuju rumahnya menjadi tempat rapat.
- Nina percaya pacarnya tak akan menghianatinya.
- Ali mengenali Dono saat sedang di keramaian konser
Penjelasan:
sorry if wrong
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh rahmatirindhi85 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 24 Jul 23