Jelaskan dan berikan contoh masing-masing. - frasa nomina modifikatif -

Berikut ini adalah pertanyaan dari auliagina3448 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Jelaskan dan berikan contoh masing-masing. - frasa nomina modifikatif - frasa nomina koordinatif - frasa nomina apositif.

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Frasa nomina adalah jenis frasa yang dibentuk dari penggabungan kata benda. Frasa nomina ini dipakai untuk menggantikan kata benda. Contoh frasa nomina yaitu ranting pohon, kancing baju, dan gagang pintu. Terdapat 3 jenis frasa nomina yaitu nomina modifikatif, nomina koordinatif, dan apositif

Frasa nomina modifikatif adalah jenis frasa nomina yang berisi sekelompok nomina yang memberikan batasan pada penjelasan nominanya. Beberapa contohnya yaitu: 1. Adi dan keluarganya tinggal di rumah mungil itu

Nomina koordinatif adalah frasa atau kelompok kata nomina yang memiliki dua inti, misal: pulang pergi, tua muda, siang malam, suami istri, cantik jelita, dan lain sebagainya

Frasa nomina apositif merupakan kelompok kata kerja yang memberikan keterangan lebih rinci atau detail untuk menjelaskan kata yang diikutinya. Contoh : Acara seminar itu akan dilangsungkan di Bandung, Ibu kota Jawa Barat

Penjelasan:

penjelasan semuanya dia atas semoga membantu ✨

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh azizahony5 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 08 Mar 23