Berikut ini adalah pertanyaan dari aydarahmahnur pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
5. Bacalah kutipan teks cerita fabel berikut! Pada suatu hari, ada dua hewan yang bersamaan akan menyeberangi jembatan kecil. Hewan tersebut adalah Kambing dan Rusa. Kambing sangat tergesa-gesa karena akan mengunjungi kakaknya yang sedang sakit. Sementara itu, Rusa terburu-buru karena akan menghadiri sebuah pesta. "Rusa, cepatlah menyingkir. Aku akan melewati jembatan ini terlebih dahulu!" ujar Kambing. "Tidak, aku sudah tiba di sini terlebih dahulu. Sebaiknya kau saja yang menyingkir," jawab Rusa. Keduanya tidak ada yang bersedia mengalah. Keributan tersebut terdengar oleh si Kancil. Kancil pun menghampiri Kambing dan Rusa yang sedang berdebat di ujung jembatan. Sumber: https://dongengceritarakyat.com Apa isi kutipan teks fabel tersebut?
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
isi kutipan teks tersebut mengenai perdebatan antara kambing dan rusa yang saling tidak mau mengalah untuk menyebrangi jembatan kecil
Penjelasan:
cmiiw
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh zellyngrazella044 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 13 Aug 23