QUIZSebutkan perbedaan pantun dan puisi ​

Berikut ini adalah pertanyaan dari gadyasyifa pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

QUIZ


Sebutkan perbedaan pantun dan puisi ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

pantun ialah merupakan sebuah ungkapan pikiran dan perasaan seseorang dan juga dapat digunakan sebagai sarana untuk menghibur, mendidik, bahkan memberikan teguran kepada orang lain. Puisi ialah merupakan sebuah karya sastra yang dimana isinya mengandung ungkapan kata-kata bermakna kiasan dan penyampaiannya disertai dengan rima, irama, larik dan juga bait dengan gaya bahasa yang telah dipadatkan. Secara umum, perbedaan pantun dan puisi adalah :

Pantun :

  1. Setiap baris terdiri atas baris-baris misalnya pantun dua baris
  2. Terdapat jumlah suku kata daam setiap barisnya, yaitu antara delapan hingga sepuluh baris
  3. Terdapat dua bagian yaitu sampiran dan isi
  4. Skema rima atau sajak dalam pantun adalah a-a-b-b

Puisi :

  1. Tidak terkait oleh baris-baris
  2. Tidak ada jumlah suku kata
  3. Tidak mengenal sampiran atau seluruh baris ialah isi
  4. Dalam puisi lama juga dikenal rima dan sajak, akan tetapi dalam perkembangannya puisi modern lebih menganut asas kebebasan dalam bersajak

Pembahasan  

Ciri-ciri pantun diantaranya ialah sebagai berikut ini :

  • Pantun memiliki bait
  • Satu larik terdiri dari 8-12 suku kata
  • Pantun terdiri dari sampiran dan isi pantun
  • Pantun memiliki rima

Pelajari lebih lanjut

1. Materi tentang  cara bikin puisi dan puisinya puisi ibu puisi ayah puisi cita yomemimo.com/tugas/2072217

 

-----------------------------

 

Detil jawaban

Kelas:  4

Mapel:  B. Indonesia

Bab:  Bab 10 - Pantun dan Penjelasannya

Kode:  4.1.10

Kata Kunci:  Pantun, Puisi, Karya

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh sandi13237 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 14 Apr 23