jelaskan bagian bagian jendela excel yang terdpat juga di jendela

Berikut ini adalah pertanyaan dari sabrinaassyifa547 pada mata pelajaran TI untuk jenjang Sekolah Dasar

Jelaskan bagian bagian jendela excel yang terdpat juga di jendela word​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Penjelasan:

jendela excel

1) quick access toolbar : menempatkan tombol2 yang sering digunakan

2) tittle bar : menampilkan nama buku kerja yg sedang aktif di jendela excel

3) ribbon : menempatkan tombol2 seperti tab home, insert, page layout, dll di ribbon

4) bar nama : menampilkan nama sel yg sedang aktif

5) bar rumus : memasukkan atau mengedit rumus yg berada di sel/grafik

6) tab file/office button : menempatkan tombol2 yg berkaitan dengan manajemen file

7) status bar : menampilkan informasi yg berkenaan dengan lembar kerja yang sedang dijalankan

8) kontrol jendela : mengatur tampilan jendela excel

9) lembar kerja : terdiri dari kolom dan baris

10) kontrol buku kerja : memiliki fungsi yg hampir sama dgn tab file, namun pengaruhnya hanya akan berlaku pada buku kerja yg sedang aktif

11) kontrol dan tab lembar kerja : mengaktifkan sebuah lembar kerja

jendela word

1) Quick access toolbar : menempatkan tombol2 yg sering digunakan

2) title bar : menampilkan nama dokumen yg sedang aktif di jendela word

3) scroll bar : menggeser halaman dokumen yg ditampilkan

4) kontrol jendela : mengatur tampilan jendela word

5) tab file /office button : menampilkan dan menjalankan perintah2 yg berhubungan dengan manajemen file dokumen

6) ribbon : menempatkan tab2 atau tombol2 di ribbon

7) kursor : menunjukkan bagian halaman dokumen yg sedang aktif

8) status bar : menampilkan informasi yg berkenaan dengan dokumen yg sedang dikerjakan

9) mistar (ruller) : menunjukkan ukuran sebenarnya halaman dokumen yg sedang ditampilkan di jendela word

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh thezyy dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 23 May 22