Berakit rakit kehulu berenang renang ke tepian berakit akit dahulu

Berikut ini adalah pertanyaan dari Selsilia2210 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Berakit rakit kehulu berenang renang ke tepian berakit akit dahulu berenang enang kemudianDia termauk.

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban

Termasuk bagian sampiran pantun.

Pantun lengkapnya, yaitu:

Berakit-rakit ke hulu

Berenang-renang ke tepian

Bersakit-sakit dahulu

Bersenang-senang kemudian

________ₓ˚. ୭ ˚○◦˚.˚◦○˚ ୧ .˚ₓ________

Pembahasan

Pantun merupakan salah satu karya sastra yang mengakar dan banyak dikenal oleh masyarakat. Pantun dulunya digunakan untuk menyampaikan petuah dan untuk menyindir perbuatan yang tidak baik.

Bagian-bagian pantun terdiri dari:

  1. Sampiran. Sampiran merupakan bagian yang terletak di baris pertama dan kedua dalam pantun. Sampiran tidak berkaitan dengan isi pantun, dan berfungsi sebagai penarik perhatian.
  2. Isi. Isi merupakan inti dari pantun yang disampaikan. Pantun juga dapat dibedakan dari isinya. Misalnya pantun yang berisi lelucon adalah pantun jenaka, dan sebagainya.

________ₓ˚. ୭ ˚○◦˚.˚◦○˚ ୧ .˚ₓ________

Detail jawaban

  • Mapel : Bahasa Indonesia
  • Kelas: 7
  • Bab: 5
  • Kode soal: 1
  • Kode kategorisasi : 7.1.5

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Sααrche dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 13 Mar 23