membuat 3 sanggahan tentang kelas ​

Berikut ini adalah pertanyaan dari 72mutiaracipta pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Membuat 3 sanggahan tentang kelas ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Pertanyaan atau sanggahan

  1. mengapa kelas terkadang tidak bersih?
  2. mengapa kelas tidak memiliki fasilitas yang memadai seperti sekop
  3. Hal apa yang harus dilakukan agar kelas bersih?

Pembahasan

  1. sanggahan yang pertama yaitu mengapa kelas terkadang tidak bersih. jawaban tersebut bisa dijawab karena salah satu penyebab faktor kelas tidak bersih yaitu kurangnya kedisiplinan atau perhatian terhadap kelas sendiri sampai sampah pun tidak bisa dibersihkan.
  2. sanggahan yang kedua yaitu mengapa kelas tidak memiliki fasilitas yang memadai seperti sekop? pertanyaan tersebut bisa dijawab dengan karena siswa tidak membayar uang kas atau uang yang harus dibayar setiap minggu dan sampai sekop tidak bisa dibeli tetapi selain itu sekolah juga tidak memfasilitasi dan wali kelas juga tidak memperhatikan.
  3. sanggahan yang ketiga atau sanggahan yang terakhir yaitu Hal apa yang harus dilakukan agar kelas tetap bersih? jawaban yang bisa kita jawabkan yaitu jawaban yang simpel yaitu dibersihkan! Hal apa yang harus dilakukan untuk membersihkan hal itu sangatlah mudah yaitu menyapu dan memungut sampah agar kelas terlihat bersih.

#AyoBelajarBahasaIndonesia

LeonIQ

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh LeonIQ dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 14 Feb 23