Berikut ini adalah pertanyaan dari celineangelina57 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Berikan contoh 10 kalimat langsung!
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
- Dinda berkata, "Aku akan menjadi seorang pernyanyi terkenal suatu saat nanti".
- "Ayah sedang pergi membeli beras di warung", ujar Andi.
- Ibu berkata "Hari ini kita akan makan nasi goreng".
- Bu Diah berkata, "Sebelum kita memulai kelas, kami diharuskan untuk membaca buku literasi selama 15 menit".
- Orang tua kami berpesan, "Belajarlah dengan rajin agar kelak menjadi orang yang sukses".
- "Nilai tes matematika hari ini cukup mengecewakan", keluh Budi.
- Anwar bertanya kepadaku, "Bagaimana caranya memperoleh uang yang banyak?".
- Nenek berkata, "Kalau ada tukang bubur yang lewat, jangan lupa belikan untuk nenek".
- Pak Chandra bertanya kepada saya, "Apakah kamu melihat keberadaan Pak Joko?".
- "Pandai sekali anaknya ibu, sampai bisa memperoleh nilai 100 pada tes matematika", puji ibuku.
Semoga dapat membantu ヽ(´∀`。)ノ゚
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh poodspiepie dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 09 Aug 23