Mengumpat dan memuji hendaklah pikir disitulah banyak orang yang tergelincir,

Berikut ini adalah pertanyaan dari putraalaudin5776 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Mengumpat dan memuji hendaklah pikir disitulah banyak orang yang tergelincir, apa makna dari gurindam tersebut?.

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

makna dari gurindam tersebut adalah bahwa dalam setiap ucapan baik itu ucapan baik atau buruk, kita harus memikirkannya terlebih dahulu, agar tidak menjadi masalah di kemudian hari, karena bisa jadi ada orang yang akan tersinggung dan sakit hati dengan perkataan kita.

Penjelasan:

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh rizqiaramadhaningrum dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 25 Apr 23