Berikut ini adalah pertanyaan dari Adelruth55 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Proses rancangan berbahasa secara
produktif dapat dibagi menjadi tiga tahapan, yakni:
a. Enkode semantik, yaitu proses penyusunan ide, gagasan, atau konsep
b.Enkode gramatikal, yaitu penyusunan konsep atau ide dalam bentuk satuan gramatikal.
c. Enkode fonologi, yaitu penyusunan bunyi atau kode tersebut yang kemudian dilontarkan kepada lawan bicara dengan pemahaman.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh misyebakkara15 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 16 Jul 23