Setelah bangun tidur, Firman merenungi mimpinya. Ia pandangi kertasnya."Aku tidak

Berikut ini adalah pertanyaan dari meita64 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Setelah bangun tidur, Firman merenungi mimpinya. Ia pandangi kertasnya."Aku tidak boleh melakukannya," tekadnya dalam hati. Firman pun melanjutkan belajarnya.
la tetap berusaha menghafalkan rumus-rumus matematika. Ia tidak lagi berpikir untuk
menyontek. Ia terus komat-kamit dengan mata terpejam. Sesekali matanya membuka untuk
memastikan bahwa hafalannya benar. Kemudian memejam lagi. Komat-kamit lagi. Sampai
ibunya masuk kamar dan mengingatkannya untuk segera mandi dan bersiap-siap sekolah.


2. Bagaimana watak Firman berdasarkan kutipan cerita di atas?
Jawab:.....
3. Sebutkan latar tempat pada kutipan cerita di atas! Tuliskan pula bukti kalimatnya!
Jawab:......
*****************************************
tolong jawabkan ya !!!​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

2. Wataknya adalah jujur.

3. Latarnya adalah di kamar Firman.

Penjelasan:

2. Firman mendapat niat untuk menyontek(ia sudah mempersiapkan kertas contekannya). Tetapi, ia memutuskan untuk tidak melakukannya dan menghapal rumus saja.

3. Di kalimat terakhir disebutkan ibu Firman masuk kamar dan mengingatkannya untuk segera mandi dan bersiap-siap sekolah. Artinya, Firman sedang menghapal di dalam kamarnya.

Semoga membantu, mohon maaf kalo salah

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh AshaPTS09 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 31 May 21