perhatikan kalimat aktif transitif di bawah ini.1. kakak membeli siwak

Berikut ini adalah pertanyaan dari yy416957 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Perhatikan kalimat aktif transitif di bawah ini.1. kakak membeli siwak di toko peralatan muslim.
2.Ayah melarang adik tertawa terbahak- bahak di masjid.
3. kita tidak boleh berlarian di madjid.
4.saat azan berkumandang kita tidak boleh berbicara.

kalimat termasuk dalam kalimat aktif transitif adalah kalimat

A. 1–2
B. 2–3
C. 3–4
D. 4–1​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Kalimat yang termasuk dalam kalimat aktif transitif adalah kalimat A. 1-2

Pembahasan

Kalimat aktif transitif adalah kalimat aktif yang memiliki objek. Contohnya adalah :

  • Ahmed menendang bola
  • Kakak memakan mie goreng
  • Syifa membaca buku
  • Nenek memakan kue bolu
  • Adik mengepel lantai
  • Ayah merapikan kamar tidurnya di pagi hari

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh nabilaatab dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 17 May 21