butuh jawaban skarang soalnya mau dikumpul entar aku kasi bintang⭐⭐⭐⭐⭐

Berikut ini adalah pertanyaan dari juli0852405 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Butuh jawaban skarang soalnya mau dikumpul entar aku kasi bintang⭐⭐⭐⭐⭐ dehmembuat teks diskusi anti tawuran​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Menurut beberapa Psikolog, tawuran antar pelajar biasanya disebabkan karena konflik perorangan yang mengajak teman lain dalam membantu dengan dasar persabahatan. Apabila tidak ikut, maka dianggap tidak memiliki keberanian dan tidak memiliki solidaritas terhadap sesamanya. Ini adalah faktor dasar penyebab terjadinya tawuran di Indonesia.

Tentu saja, tawuran ini sangat merugikan banyak pihak. Karena dapat merusak fasilitas umum dan mengganggu orang lain. Sampai ada juga nyawa yang melayang. Karena tidak jarang, para pelakunya membawa senjata tajam.

Tawuran juga terjadi karena kebanyakan anak muda tumbuh dalam ruang lingkup keluarga yang kurang harmonis dan kasih sayang. Mereka cenderung menjadi provokator dan mencari perhatian dari luar keluarga. Anak sekolah yang gaya bertemannya dengan anak muda dengan perilaku yang tidak baik biasanya cenderung membolos dan melanggar peraturan

Anak lelaki cenderung ingin dianggap sebagai pahlawan, sehingga saat ada temannya yang diganggu maka anak tersebut akan melindunginya dengan alasan solidaritas dan kesetiakawanan. Tentu hal ini adalah kesalahan yang harus diluruskan.

Masing masing sekolah biasanya memiliki sejarah musuh dengan sekolah tertentu. Hal ini biasanya akan berulang dalam mhal tawuran. Adakalanya NARKOTIKA juga menjadi faktor terjadinya tawuran. Misalnya anak sekolah ada yang berperilaku preman dengan memalak temannya.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh hhasan3256 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 18 May 21