Buatlah tehnik pengembangan alur pada cerita Denias, Senandung Awan

Berikut ini adalah pertanyaan dari shelly2813 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Buatlah tehnik pengembangan alur pada cerita Denias, Senandung Awan

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Penjelasan:

Abstract: The aims of this research is to describe: (1) dramatic elements that build up the

film Denias: Senandung di Atas Awan, (2) the educational value contained in the film

Denias: Senandung di Atas Awan, and (3) relevance of the film Denias: Senandung di

Atas Awan is as a medium of Indonesian literature learning in junior high school. The

study method used is qualitatively descriptive. By analyzing data can be concluded that:

(1) film Denias: Senandung di Atas Awan has a good story idea, using a title that is

striking statement, having the theme of a person's hard work and struggling to get an

education, built on an interesting plot, characters of the stories depicted in several ways

and takes place only in one place, namely in Papua (2) the value of education in the film

Denias: Senandung di Atas Awan, includes: (a) the religious values surrendered to God,

patience of facing of temptation, and always remember God; (b) the moral values that

teach to reach the dream, not to give up easily, to love parents, and to be virtuous; (c) the

social value of life that teaches the importance of groups in society; (d) the cultural values

that teach cultural treat such as to uphold the prevailing culture, and (e) the aesthetics

that tech values to appreciate the exotic beauty of a different side of Papua, (3) film

Denias: Senandung di Atas Awan by John De Rantau can be used as a medium of

literature learning in junior high school because it is based to the criteria of good

instructional media and value education. The results of this study is expected to be used as

a reference for educators in use the appropriate learning media to pay attention to the

instructional goals and student characteristics.

Keywords: literature, drama, learning media, the educational values,character

Abstrak: Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan: (1) unsur dramatis yang

membangun film Denias: Senandung di Atas Awan, (2) nilai pendidikan yang terkandung

dalam film Denias: Senandung di Atas Awan, dan (3) relevansi film Denias: Senandung di

Atas Awan sebagai media pembelajaran sastra Indonesia di SMP. Metode penelitian yang

digunakan adalah kualitatif deskriptif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: (1) film

Denias: Senandung di Atas Awan memiliki ide cerita yang bagus, menggunakan judul

yang bersifat striking statement, memiliki tema sebuah kerja keras dan perjuangan

seseorang untuk mendapatkan pendidikan, dibangun di atas alur yang menarik, dan tokoh-

tokohnya digambarkan dengan beberapa cara dan mengambil latar hanya di satu tempat

yaitu di Papua; (2) nilai pendidikan dalam film Denias: Senandung di Atas Awan,

meliputi: (a) nilai religius yang mengajarkan berserah diri kepada Tuhan, sabar dalam

menghadapi cobaan, dan senantiasa mengingat Tuhan; (b) nilai moral yang mengajarkan

semangat dalam mencapai cita-cita, tidak mudah menyerah, berbakti kepada orang tua,

berbudi baik; (c) nilai sosial mengajarkan pentingnya kehidupan berkelompok dalam

masyarakat; (d) nilai budaya yang mengajarkan sifat berbudaya seperti menjunjung

budaya baik yang berlaku; dan (e) nilai estetis yang mengajarkan untuk menghargai

keindahan dari sisi yang berbeda dari Papua; (3) film Denias: Senandung di Atas Awan

karya John De Rantau merupakan film yang menarik untuk dijadikan media pembelaja

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh dhany17des dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 28 Jul 21