Aku ingin menceritakan pengalaman liburanku yang menarik kepadamu, Nia.Kemarin sore

Berikut ini adalah pertanyaan dari viani804 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Aku ingin menceritakan pengalaman liburanku yang menarik kepadamu, Nia.Kemarin sore aku tiba di Kota Pacitan, di rumah pamanku. Paman memiliki anak
bernama Rimba. Dia anak yang baik dan periang, mirip sekali denganmu. Saat itu dia
bilang kalau besok paman akan mengajak kami liburan ke Pantai Watu Karung. Wow,
aku sudah membayangkan suara air laut, angin pantai yang semilir, dan pemandangan
pantai yang selalu dirindukan.
Jelaskan pengalamanmu yang serupa dengan cerita pada potongan surat di atas!
(Bahasa Indonesia KD 3.10)​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban :

Berlibur Ke Pantai

Hai! Perkenalkan namaku Tina, aku sekarang berusia 12 tahun. Saya duduk di kelas 5.

Hari ini pertama libur semester, saya diajak oleh ayah saya untuk berlibur ke pantai. Sekarang baru menunjukkan jam 7, tapi saya dan keluarga saya sudah siap untuk berangkat. Saya dan keluarga saya sudah sarapan + mandi +siap siap mengemasi barang barang yang akan dibawa.

Pukul setengah 8 saya dan keluarga saya sudah berangkat menuju pantai. Dalam perjalanan kami berbincang-bincang tentang keseruan disekolah. Saya sangat senang karena masih bisa berkumpul dengan keluarga saya.

Beberapa saat kemudian, kami sudah sampai tujuan dan langsung ganti baju untuk bermain air. Walaupun saya ngga bisa berenang, tetapi saya tetap bahagia.

Setelah kami puas bermain air, kami ganti baju terlebih dahulu. Kami makan siang bersama di pantai, rasanya enak banget.Habis makan kami langsung siap siap untuk pulang.

Hari sudah petang, kami pun bergegas untuk pulang.

Penjelasan:

Semoga membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh silviatik17 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 02 Jul 21