10 kalimat dengan kata kerja aktif transitif dan kalimat aktif

Berikut ini adalah pertanyaan dari meiesa1019 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

10 kalimat dengan kata kerja aktif transitif dan kalimat aktif intransitif dalam teks fabel kupu kupu berhati mulia !

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Berikut ini adalah 10 kalimat dengan kata kerja aktif transitif dan kalimat aktif intransitif yang ditemukan dalam fabel Kupu-Kupu Berhati Mulia

Aktif Transitif

  1. Ia sangat bahagia karena bisa melihat taman yang indah
  2. Sang semut menyapa binatang-binatang di taman itu.
  3. Ia melihat sebuah kepompong di atas pohon.
  4. Semut itu mengejek bentuk kepompong yang ...
  5. Sang semut selalu mem­bang­gakan dirinya yang ...
  6. Bahkan, sang semut kuat mengangkat be­ban yang...
  7. Si kepom­pong hanya diam mendengar  ejekan tersebut.
  8. Lumpur itu membuat semut tergelincir dan...
  9. Kemudian, kupu-kupu men­julurkan sebuah ranting ke arah semut.
  10. Nanti aku akan mengangkat ranting itu.

Aktif Intransitif

  1. Suatu hari yang cerah, seekor semut berjalan-jalan di taman.
  2. Kamu hanya bisa menggantung di ranting itu
  3. ... dirinya yang bisa pergi ketempat dimana ia suka.
  4. Lumpur itu membuat semut tergelincir dan ...
  5. ...  terjatuh ke dalam genangan lumpur tersebut.
  6. Dia berteriak sekencang mungkin untuk me­minta bantuan.
  7. Aku hampir tenggelam..
  8. Untunglah saat itu ada seekor kupu-kupu yang terbang melintas.
  9. Aku adalah kepompong yang pernah kau ejek.
  10. Akhirnya sang semut berjanji kepada kupu-kupu...

Pembahasan

Terdapat dua jenis kalimat aktif, yakni kalimat aktif transitifdankalimat aktif intransitif. Kalimat  aktif transitifmerupakan kalimat yangdiikuti dengan objek. Sebagai ciri-cirinya, predikat dalam kalimat ini biasanya diawali dengan imbuhan me-.

Contoh kalimat aktif transitif

  • Ayah membaca koran.
  • Ibu memcuci piring.
  • Manda membawa pisang goreng.

Sedangkan kalimat aktif intransitif adalah kalimat yang tidak diikitu objek didalamnya. Sebagai ciri-ciri, predikatnya menggunakan awalan ber-, jika menggunakan awalan me- maka tidak diikuti oleh objek.

Contoh kalimat aktif intransitif

  • Rido bersepeda ke sawah
  • Berdoa sebelum belajar
  • Ana berlari mengejar Lina.

Pelajari Lebih Lanjut

Pelajari lebih lanjut materi tentang Jenis-jenis kalimat  yomemimo.com/tugas/7081148

#BelajarBersamaBrainly #SPJ4

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mawarniika162 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 14 Nov 22