Berikut ini adalah pertanyaan dari PutriCan7154 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
2.Rajin 12.Mekar
3.Giat 13.Kuno
4.Haus 14.pakar
5.Baju 15.Sanksi
6.Bunga 16.Indah
7.Kredit 17.Misteri
8.Bertemu 18.Hantu
9.Bahagia 19.Dampak
10.Dapat 20.Akurat
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
1. Bohong = Dusta
2. Rajin = Giat
3. Giat = Rajin
4. Haus = Dahaga
5. Baju = Pakaian
6. Bunga = Kembang
7. Kredit = Angsuran
8. Bertemu = Berjumpa
9. Bahagia = Senang
10. Dapat = Menerima
11. Masakan = Makanan
12. Mekar = Merekah
13. Kuno = Lama
14. Pakar = Ahli
15. Sanksi = Hukuman
16. Indah = Cantik
17. Misteri = Teka-teki
18. Hantu = Siluman
19. Dampak = Akibat
20. Akurat = Tepat
Penjelasan:
Sinonim adalah sebuah kata yang artinya sama dengan satu kata lain.
Contoh:
- Bunyi = Suara
- Hobi = Kegemaran
MAAF KALAU SALAH
SEMOGA MEMBANTU :)
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mfarhansyah2012 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sat, 12 Nov 22